Bentuk pembelajaran yang dapat diambil mahasiswa untuk menguatkan Capaian
Pembelajaran, memperkaya kompetensi, menambah keterampilan, pengalaman,
dan konteks keilmuan yang didapat di perguruan tinggi lain, yang mempunyai
kekhasan atau wahana penunjang pembelajaran untuk mengoptimalkan Capaian
Pembelajaran Lulusan (CPL).
Memberikan pengetahuan dan pengalaman bagi mahasiswa melalui mengikuti perkuliahan di perguruan tinggi lain